Kemana desa yang dulu nyaman???
Saat waktu berjalan cepat ,tak terasa usia terus bertambah,seolah terbangun dari tidur panjang dan terduduk dalam keadaan bingung saat meliat ke luar . Pinggiran jalan yang dulu di tempati gedung-gedung tertutup di huni oleh burung-burung walet sekarang telah berubah menjadi pertokoan. Sambil mengayuh sepeda terus melihat-lihat pinggiran jalan yang nampak aneh dan asing. Banyak para pedagang yang tidak di kenal menduduki lapak-lapak toko sewaan. Rasa hati terus terenyah sambil mampir di warung kopi untuk sedikit menekan rasa bingung . * itu pertokoan siapa pak ?** Sambil mengambil goreng pisang dan memasukan kedalam mulut menunggu jawaban dari tukang warung. * yang mana...?** Balik si bapak bertanya sambil mengaduk kopi yang saya pesan dan matanya terfokus pada gelas kopi. ** Di depan pabrik kecap udang sari itu !** Sambil menerima gelas kopi menujuk ke arah pertokoan sebrang jalan. ** ohh...!!! , itu ya..punya n...